# Mengajar tanpa menggurui # Memberi nasehat tanpa merasa lebih hebat #

Rabu, 19 Februari 2014

Fungsi Concatenate untuk Kereta Api Dabo Singkep

Untuk menanggapi pertanyaan teman-teman, berikut diberikan uraian tentang fungsi Concatenate. Fungsi Concatenate digunakan untuk menggabungkan beberapa kata / angka dalam sel.


Kepada teman-teman, Cucu Irawan, Keizzy Dalfi, Jack Bardo, Andi Marimus, dll., bile terdapat kesalahan dalam pemaparan ini, kirimkan e-mail kepada : syamsulhendry@gmail.com.


1. Untuk menggunakan fungsi Concatenate, buatlah lebih dulu tabel seperti contoh berikut ini !

2 . Setelah itu, buatlah tabel kriteria seperti contoh berikut !


3. Lalu isilah kolom Jurusan dengan mengklik F5, klik tombol fungsi, icon fx. Setelah timbul kotak dialog Insert Function, pilih Concatenate pada Select a function dan klik OK, lalu timbul kotak dialog Function Arguments,
pada baris Text1, ketiklah VLOOKUP(MID(C6,2,1), $Q$11:$R$13,2),
pada baris Text2 ketiklah VLOOKUP(RIGHT(C6,1), $Q$11:$R$13,2).

4. Hasilnya, jurusan akan diisi berdasarkan kode tiket.
5. Lengkapnya dapat dilihat pada tabel berikut.
 


To be Continued.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar