# Mengajar tanpa menggurui # Memberi nasehat tanpa merasa lebih hebat #

Kamis, 09 Agustus 2012

Berbuat Kebajikan di Dunia

Dari Qabidhah bin Burmah al Asdi ra. Rasulullah saw. bersabda, "Pihak yang senantiasa berbuat kebajikan di dunia, niscaya akan memperoleh kebaikan dari Allah di akhirat dan pihak yang senantiasa berbuat kemungkaran di dunia, niscaya akan memperoleh keburukan di akhirat." ( HR Bukhari ; Muhammad Nashiruddin al Albani ; Shahih Adabul Mufrad ; Bab ke-1 Bagian 100 Hadits 163 )

Tidak ada komentar:

Posting Komentar